Mahasiswa Teknologi Industri pertanian UNAND Lolos Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW) Tahun 2023

19 Jun 2023

P2MW merupakan salah satu wadah yang disediakan oleh pemerintah untuk mahasiswa dalam mengembangkan jiwa-jiwa berwirausaha. Pada kegiatan ini pemerintah tidak hanya menyediakan slot beberapa namun cukup banyak untuk seluruh universitas yang ada di Indonesia.

Pada tanggal 19 Juni 2023 sesuai ketetapan dari (KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI) sebanyak 10 Tim pada Universitas Andalas dinyatakan lulus dan salah satu tim merupakan mahasiswa dari Departemen Teknologi Industri Pertanian yaitu: Dita Maria Putri sebagai ketua dari tim dan dengan Dosen Pembimbing adalah Dr. Azrifirwan (Dosen Departemen Teknologi Industri Pertanian UNAND)

 

Read 180 times